Aplikasi

5+ Aplikasi Karaoke yang Bisa Disimpan di Galeri Android

Ada kalanya kita pasti jenuh dan tidak tahu harus apa kan? Semua orang pasti setuju jika bernyanyi salah satu solusi jitu mengusir jenuh. Tapi apakah ada aplikasi karaoke yang bisa disimpan di galeri yang gratis?

Ketika kita bernyanyi di dalam aplikasi karaoke, tentunya penting untuk menyimpanya di galeri sebagai dokumentasi. Namun sebagian besar aplikasi tidak memiliki fitur tersebut. Kalian harus memutar hasil rekaman hanya melalui aplikasi yang notabene membutuhkan kuota internet.

Meskipun fitur download itu ada, sayangnya kita wajib menjadi akun VIP dengan membayar sesuai tarif yang berlaku. Entah itu mingguan, bulanan, bahkan tahunan.

Daftar Aplikasi Karaoke yang Bisa Disimpan di Galeri

Buat kalian yang hobi nyayi, ada beberapa aplikasi karaoke yang bisa disimpan di galeri secara gratis loh! dan kamu bisa duet dengan siapapun, pastinya semakin seru kan?

Namun jangan salah aplikasi ya, karena tidak sedikit yang hasil recording serasa tidak sinkron. Maka dari itu, beikut ini daftar aplikasi karaoke yang bisa disimpan di galeri terbaik saat ini:

Baca juga:   Berikut 6 Fitur Terbaru dalam Aplikasi Adobe Photoshop CC

1. Aplikasi Smule

Mungkin kalian sudah pernah mendownload aplikasi ini kan? Pasalnya, Smule merupakan salah satu aplikasi karaoke terbaik yang cukup populer di Indonesia.

Tercatat saat ini Smule sudah mencapai ratusan juta unduhan di playstore. Hal ini tidak lepas dari fitur unggulan yang di tawarkan mulai dari duet, live karaoke, dan lain sebagainya.

Namun ada salah satu fitur yang paling kalian cari yaitu menyimpan hasil rekaman langsung ke galeri hp. Jadi tidak ada alasan untuk melewatkanya, meskipun beberapa fitur memerlukan akun VIP atau berbayar.

2. WeSing Aplikasi Karaoke yang Bisa Disimpan di Galeri Terbaik

Wesing merupakan aplikasi karaoke yang bisa disimpan di galeri hp secara langsung. Secara kualitas juga lumayan baik karena memiliki berbagai fitur sinkronisasi suara.

Daftar lagu yang bisa kalian nyanyikan juga sangat lengkap. Tidak hanya lagu lokal, semua lagu yang populer di dalam maupun luar negeri pasti ada!

Salah satu kelebihan aplikasi karaoke ini adalah bisa berjalan secara offline. Jadi buat kamu yang sedang mencari aplikasi karaoke gratis tanpa kuota, wesing solusinya!

3. Joox Music

Pasti kebanyakan dari kalian hanya tahu Joox sebagai aplikasi pemutar musik online. Namun pada versi terbaru, joox memperkenalkan fitur karaoke yang sangat lengkap loh!

Baca juga:   Cara Mengirim Aplikasi Lewat Bluetooth : Super Mudah

Pasalnya, sebagai aplikasi musik yang sudah cukup populer pasti sudah tersedia jutaan lagu yang siap kamu nyanyikan. Bukan cuma itu, kualitas suaranya juga jernih jika di bandingkan dengan aplikasi lainya.

Akan tetapi jika kalian ingin berduet, mungkin aplikasi ini tidak rekomend. Pasalnya, sampai artikel ini terbit, fitur tersebut belum tersedia.

4. Kakoke: Aplikasi Karaoke yang Bisa Disimpan di Galeri

Aplikasi karaoke yang bisa disimpan di galeri selanjutnya yaitu Kakoke. Aplikasi ini sangat rekomend untuk kamu yang suka bernyanyi.

Pasalnya, selain pilihan lagunya lengkap, kalian bisa menyalurkan hobi bernyayi tanpa harus menjadi member VIP alias gtaris.

Bukan cuma itu, hasil rekamanya juga sangat jernih karena memiliki fitur filter kualitas, dan bisa di simpan langsung ke galeri hp secara offline.

5. Red Karaoke

Jika membahas tentang aplikasi karaoke di android, tidak lengkap rasanya jika tidak menggunakan Red Karaoke. Dengan berbagai fitur unggulan yang ada, kamu akan merasakan sensasi bernyayi layaknya artis profesional.

Pasalnya, Red Karaoke termasuk aplikasi karaoke yang bisa di mainkan secara offline tanpa kuota internet. Dengan begitu, kamu tidak akan merasakan hambatan karena jaringan lemot. Tidak cuma itu, kamu juga bisa berbagi hasil rekaman ke hampir semua media sosial populer saat ini.

Baca juga:   Aplikasi Edit Vidio Android Tanpa Watermark

Alasan kenapa Red karaoke masuk dalam salah satu aplikasi karaoke terbaik yaitu karena adanya efek pengaturan suara yang membuat hasil rekaman semakin jernih.

Daftar Aplikasi Karaoke Offline Terbaik di Android

Meskipun beberapa aplikasi karaoke yang bisa disimpan di galeri di atas sudah bisa berjalan secara offline, akan tetapi sebagian besar memang harus terhubung ke internet untuk membukanya.

Maka dari itu, kita akan merangkum beberapa aplikasi karaoke offline yang bisa di mainkan tanpa kuota internet sebagai berikut:

  • Karaoke Sing & Record
  • Sing by Smule
  • Aplikasi StarMaker
  • Karaoke Nyanyikan & Rekam Musik
  • SingPlay
  • Karaoke Indonesia Offline
  • Dangdut Karaoke
  • Aplikasi Magicsing
  • Karafun
  • Sing Offline Recorder

Nah, itulah beberapa daftar aplikasi karaoke yang bisa disimpan di galeri secara offline terbaik di android. Kamu bisa mendownloadnya secara gratis di playstore.

Berbeda dengan aplikasi karaoke sebelumnya, karena kebanyakan aplikasi ini memang di desain untuk digunakan secara offline tanpa kuota internet.

Maka dari itu, salah satu kelebihanya yaitu hasil rekamanya lebih halus dan jernih karena tidak ada hambatan yang di sebabkan oleh koneksi jaringan yang buruk. Kira-kira mana nih yang jadi favorit kamu?

Related Articles

Back to top button